Pelaksanaan Kegiatan Pengawasan dan Pengendalian Barang Milik Negara di Lapsuska

    Pelaksanaan Kegiatan Pengawasan dan Pengendalian Barang Milik Negara di Lapsuska

    KARANGANYAR_PAS-Lapas Khusus Kelas IIA Karanganyar menerima kunjungan dari Tim Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang Negara (KPKNL). Kunjungan ini merupakan tindak lanjut permohonan Pemanfataan BMN, sebagaimana dengan surat Sekretaris Jenderal Kementerian Hukum dan HAM nomor SEK-UM.01.01.544 tanggal 13 Juli 2023 hal Pelaksanaan Kegiatan Pengawasan dan Pengendalian Barang Milik Negara di Pulau Nusakambangan pada Kamis (20/07) 

    Terdapat beberapa poin penting dari kunjungan kali ini yang bertujuan agar Perjanjian Penambangan Batu Kapur di Pulau Nusakambangan diperbaharui sesuai dengan peraturan teknis pengelolaan dan/atau pemanfaatan BMN terbaru dengan melibatkan Kementerian Keuangan selaku Pengelola BMN.

    Dalam kunjungan ini juga memaparkan mengenai beberapa agenda kegiatan-kegiatan diantaranya, Luas dan nilai aset tetap Tanah Pulau Nusakambangan tidak menggambarkan  kondisi yang sebenarnya dan baru sebagian tanah yang bersertifikat, Okupasi masyarakat dalam bentuk pemukiman,   Penggunaan/pemanfaatan BMN yang tidak sesuai dengan ketentuan, Pemanfaatan BMN yang digunakan oleh instansi lain, Rencana pembangunan saluran kabel bawah laut (SKBL) Cilacap – Pulau  Nusakambangan. 

    Kegiatan berjalan dengan lancar dan baik, tampak Tim KPKNL melanjutkan kegiatan Peninjauan lapangan ke beberapa Unit Pelaksana Teknis di Pulau Nusakambangan. 

    #KemenkumhamRI

    #KumhamSemakinPasti

    #KaranganyarAmpuh

    #Lapsuska

    Rizal Afif Kurniawan.

    Rizal Afif Kurniawan.

    Artikel Sebelumnya

    Lapas Pasir Putih Semarakkan Rangkaian Kegiatan...

    Artikel Berikutnya

    Semarakkan HDKD Ke 78, Lapstrinuka Ikuti...

    Berita terkait

    Program Transfer Knowledge Emergency Response Team Fokus pada Peningkatan Keterampilan Pengamanan Lapas Khusus Karanganyar Nusakambangan
    Pelayanan Prima di Lapas Karanganyar, Pelayanan Kesehatan dan Perawatan untuk Warga Binaan
    Lapas Karanganyar Ikuti Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H dalam Kegiatan Tabligh Akbar di Lapas Kembangkuning
    Tim TTD Lakukan Pengecekan Rutin Sumber Air di Lapas Karanganyar Nusakambangan
    Irwasda Polda Jateng dan Sejumlah Kapolresta Lakukan Kunjungan Kerja ke Lapas Karanganyar
    Lapas Karanganyar Ikuti Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H dalam Kegiatan Tabligh Akbar di Lapas Kembangkuning
    Program Transfer Knowledge Emergency Response Team Fokus pada Peningkatan Keterampilan Pengamanan Lapas Khusus Karanganyar Nusakambangan
    Pelayanan Prima di Lapas Karanganyar, Pelayanan Kesehatan dan Perawatan untuk Warga Binaan
    Tim TTD Lakukan Pengecekan Rutin Sumber Air di Lapas Karanganyar Nusakambangan
    Irwasda Polda Jateng dan Sejumlah Kapolresta Lakukan Kunjungan Kerja ke Lapas Karanganyar
    LP Pasir Putih Ikuti Penguatan Pengamanan Lapas oleh Direktur Pengamanan dan Intelijen Ditjen PAS di Nusakambangan
    Petugas dan Warga Binaan Lapas Kembangkuning Berpartisipasi Aktif dalam Pemilu 2024
    Solusi Pembinaan Napiter, Lapsuska Ikuti Rapat Pembahasan.
    Partisipasi Perwakilan Lapas Karanganyar dalam Rapat Kerja Pengurus Kabupaten Persatuan Catur Seluruh Indonesia Kabupaten Cilacap: Rencana Program Kerja 2024
    Lapas Pasir Putih Hadiri Workshop Peran Multisektor Dalam Pengendalian Risiko TB

    Rekomendasi berita

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Bakamla RI Deteksi dan Usir Kapal China Coast Guard di Laut Natuna Utara
    Kakanwil Kemenkumham Jateng, Tejo Harwanto Lantik 43 Pejabat
    Panglima TNI dan Kapolri Pastikan Keamanan Presiden RI Ke-7 Sampai Solo

    Tags